Jumat, 08 Juli 2011

Uniknya Tradisi Pesta pernikahan di India

Semua negara pasti mempunyai upacara ritual perkawinan yang berbeda-beda, dam semuanya memiliki keunikan tersendiri. kali ini saya akan mengajak anda untuk melihat bagaimana uniknya prosesi ritual pernikahan di negara Bolywood alias India. Dan asal perlu kamu tahu, sebagai negara yang terkenal dengan film yang penuh tarian, ternyata pesta pernikahanya pun tak jauh-jauh dari yang namanya tarian. Mau tahu lebih banyak ? Mangkanya jangan pindah Channel,,eh salah! Pindah Blog maksudnya..

Sebelum acara, teman-teman si mempelai wanita sibuk mencarikan kain sari yang pas

Teman-teman mempelai wanita juga tak lupa berlatih tari untuk pertunjukan

Sebelum bertemu mempelai pria, tangan si mempelai wanita dihias terlebih dahulu

Tiba saatnya si mempelai wanita untuk dipertemukan dengan mempelai pria


Mempelai pria datang dan diperlakukan bak seorang raja


Kedua mempelai dipertemukan dan disatukan dalam jalinan pernikahan


Teman-teman mempelai pria dan wanita menari bersama


Kedua mempelai duduk di atas kursi pelaminan


Dan saat yang paling ditunggupun datang juga, Bulan Madu

Sumber: http://sekedar-tahu.blogspot.com/2010/05/uniknya-tradisi-pesta-pernikahan-di.html#ixzz1RZpuwMMM

Tidak ada komentar:

Posting Komentar